Inspirasi Sehat

Pemeriksaan Penunjang Pada Stroke

Thu, 4 Nov 2021

Sebagai langkah awal diagnosis, dokter bertanya kepada pasien atau anggota keluarga pasien tentang beberapa hal, yang meliputi:• Gejala yang dialami, awal munculnya gejala, dan apa yang sedang pasien lakukan ketika gejala tersebut muncul.• Jenis obat-obatan yang sedang dikonsumsi.• Apakah pasien pernah mengalami cedera di bagian kepala.• Memeriksa riwayat kesehatan pengidap dan keluarga pengidap terkait penyakit jantung, stroke ringan (TIA), dan stroke.Pemeriksaan yang disara...

Selengkapnya

WASPADAI STROKE

Wed, 3 Nov 2021

Stroke adalah kondisi ketika pasokan darah ke otak terganggu atau berkurang akibat penyumbatan (stroke iskemik) atau pecahnya pembuluh darah (stroke hemoragik). Tanpa darah, otak tidak akan mendapatkan asupan oksigen dan nutrisi, sehingga sel-sel pada sebagian area otak akan mati. Kondisi ini menyebabkan bagian tubuh yang dikendalikan oleh area otak yang rusak tidak dapat berfungsi dengan baik. Stroke adalah kondisi gawat darurat yang perlu ditangani secepatnya, karena sel otak dapat mati hanya...

Selengkapnya

Kenali Bahaya Kanker Prostat

Wed, 27 Oct 2021

PENDAHULUAN Prostat adalah kelenjar yang hanya dimiliki oleh pria dan berfungsi untuk memproduksi cairan air mani, dimana lokasinya berada di bawah kandung kemih dan ukurannya mencapai 15-20 gram saat usia dewasa. Sedangkan yang dimaksud dengan kanker prostat  adalah kondisi dimana terjadi perubahan yang bersifat maligna pada jaringan kelenjar prostat dan merupakan keganasan tersering yang ditemukan pada pria. EPIDEMIOLOGI Secara global pada tahun 2018 terdapat sekitar 165.690 kasus k...

Selengkapnya

PANEL PEMERIKSAAN OSTEOPOROSIS

Thu, 21 Oct 2021

Untuk menegakkan diagnosis penyakit Osteoporosis diperlukan pemeriksaan seperti anamnesis, pemeriksaan fisik, pemeriksaan laboratorium dan pemeriksaan non laboratorium lainnya. PANEL PEMERIKSAAN LABORATORIUM Pemeriksaan Beta – Crosslaps - Beta - CrossLaps dapat digunakan sebagai marker resorpsi tulang yang sensitif mencapai > 70% dan  spesifisitas 80% dan penting untuk  monitoring pasien dengan pengobatan yang menghambat resorpsi tulang seperti pada penggunaan biphosp...

Selengkapnya

WASPADAI BAHAYA OSTEOPOROSIS (PENGEROPOSAN TULANG)

Wed, 20 Oct 2021

Osteoporosis merupakan penyakit yang ditandai oleh berkurangnya massa dan mineral tulang yang menyebabkan penurunan kualitas jaringan tulang. Hal ini menyebabkan tulang menjadi keropos dan rapuh sehingga mudah patah. Osteoporosis seringkali disebut silent disease karena jarang menimbulkan gejala dan biasanya baru diketahui ketika penderita mengalami cidera atau jatuh yang menyebabkan patah tulang. Patah tulang yang diakibatkan oleh osteoporosis dapat menimbulkan nyeri, bahkan kematian serta me...

Selengkapnya

Generasi Milenial Rentan Stress?

Fri, 15 Oct 2021

Dalam satu decade terakhir, generasi millennial merupakan generasi yang paling banyak mengalami stress dan gangguan kecemasan. Pernyataan ini dirilis oleh Asosiasi Pskiater Amerika Serikat (APA). Didapat data bahwa sebanyak 86% generasi milenial mengalami krisis perempat abad dan tidak puas dengan kehidupan. Diikuti dengan pernyataan bahwa para milenial kurang mampu mengelola rasa cemasnya. Ternyata terdapat beberapa faktor yang menyebabkan tingkat stress milenial sangat tinggi, berikut diant...

Selengkapnya
Customer Service
Layanan Whatsapp
SAPA PRAMITA