Inspirasi Sehat

PANEL PEMERIKSAAN KESEHATAN PRIA

Tue, 17 Nov 2020

Banyak orang menganggap medical check up dilakukan hanya untuk mereka yang sakit. Faktanya, baik pria ataupun wanita perlu memeriksakan kesehatan tubuhnya agar bisa mendeteksi penyakit sedini mungkin sehingga bisa diobati secara tepat dan cepat.Terdapat beberapa jenis pemeriksaan kesehatan pria berdasarkan usia :A. Jenis Pemeriksaan Usia 18-39 Tahun• Pemeriksaan tekanan darah dan cek profil lipid.• Pemeriksaan penyakit jantung : X-Ray Thorax, ECG. Pada usia dewasa muda, jika terdapat k...

Selengkapnya

MENJAGA KESEHATAN ORGAN REPRODUKSI PRIA

Tue, 17 Nov 2020

Banyak pria yang mengabaikan menjaga kesehatan organ reproduksinya, hanya karena merasa belum saatnya. Padahal organ reproduksi ini sangat berpengaruh dari gaya hidup selama masa muda dan sampai menikah organ ini sangat penting untuk terus di jaga. Beberapa hal yang dapat dilakukan untuk menjaga kesehatan organ reproduksi pria, diantaranya:1. Berhenti merokok dan tidak mengonsumsi minuman beralkohol.2. Menjaga berat badan karena status gizi yang kurang baik dapat mempengaruhi kualitas sperma, se...

Selengkapnya

Mitos/Fakta: Bersepeda Malam Picu Paru Paru Basah?

Tue, 17 Nov 2020

Bersepeda tidak hanya seru, tetapi juga memberikan banyak dampak positif yang menyehatkan tubuh. Banyak sekali komunitas sepeda di Indonesia yang melakukan aktivitas kegemaran mereka, tidak hanya pada siang hari, tetapi juga malam hari.Namun banyak yang mengatakan bahwa bersepepada malam hari dapat menyebabkan Paru-Paru Basah, mitos/fakta?Faktanya… Paru-paru basah atau pneumonia adalah sebuah peradangan atau infeksi yang terjadi di paru-paru dan biasanya disebabkan oleh virus, jamur, maup...

Selengkapnya

Manfaat Pisang Berbintik Coklat

Tue, 17 Nov 2020

Di balik rasanya yang manis, pisang ternyata kaya akan nutrisi yang baik untuk tubuh. Banyak sekali manfaat buah pisang bagi tubuh, nutrisi yang terkandung di dalam pisang antara lain adalah karbohidrat, protein, vitamin A, vitamin B6, vitamin C, magnesium, potasium, dan lain-lain.Namun, buah pisang kehilangan daya tariknya saat muncul bintik-bintik cokelat. Bintik-bintik cokelat pada pisang membuatnya terlihat tidak segar sehingga sebagian orang enggan untuk memakan buah tersebut.Padahal, pisan...

Selengkapnya

Cara Mudah Jaga kesehatan Ginjal

Tue, 17 Nov 2020

Ginjal merupakan organ yang berfungsi untuk menyaring zat-zat sisa metabolisme dan racun yang tidak diperlukan oleh tubuh. Saat mengalami penyakit ginjal, fungsi ini tidak akan berjalan dengan baik. Itulah mengapa menjaga kesehatan ginjal penting untuk dilakukan.Penyakit ginjal bisa disebabkan oleh banyak hal, termasuk infeksi, penyakit autoimun, dan penyakit metabolik, seperti hipertensi, diabetes, dan kolesterol tinggi. Sebenarnya untuk mencegah penyakit ginjal diperlukan langkah sederhana yan...

Selengkapnya

Nyeri Betis Jangan Dibiarkan

Tue, 3 Nov 2020

Nyeri betis sering terjadi setelah menjalani aktivitas harian yang padat atau berat. Tingkat keparahannya pun berbeda-beda, bisa sekadar nyeri ringan, hingga merasa sakit seperti tertusuk-tusuk.Terkadang nyeri betis juga disertai beberapa keluhan lain yang terasa lebih berat, seperti kaki terasa lemas dan tampak pucat, pembengkakan, kemerahan, atau kesemutan. Nyeri betis yang disertai kondisi tersebut, sebaiknya segera diperiksa ke dokter. Hal ini dapat menjadi pertanda kondisi yang lebih serius...

Selengkapnya
Customer Service
Layanan Whatsapp
SAPA PRAMITA