Inspirasi Sehat
Jangan Anggap Remeh Penyakit Infeksi Kandung Kemih
Tue, 22 Aug 2023Penyakit infeksi kandung kemih merupakan penyakit yang sering kita temui terutama pada wanita. Penyakit ini ditandai dengan keluhan berupa nyeri perut pada bagian bawah, dorongan untuk buang air kecil yang lebih sering dari biasanya, nyeri saat buang air kecil, dapat juga keluhan berupa ada darah saat buang air kecil. Penyakit ini lebih sering menyerang wanita dibanding pria karena faktor anatomi yaitu saluran kencing uretra pada wanita yang lebih pendek, sehingga memungkinkan infeksi bakte...
SelengkapnyaAPA ITU SARKOIDOSIS JANTUNG ?
Tue, 1 Aug 2023Sarkoidosis adalah penyakit yang ditandai dengan pertumbuhan kumpulan kecil sel inflamasi (granuloma) di bagian tubuh. Penyakit ini paling sering menyerang paru-paru, kelenjar getah bening, mata, kulit dan jantung. Penyebab Sarkoidosis hingga saat ini masih belum diketahui. Namun, kondisi ini diduga terkait dengan faktor berikut: • Genetik • Paparan non - infeksi, seperti debu atau zat kimia • Infeksi, baik virus, bakteri, maupun jamur Selain faktor faktor d...
SelengkapnyaMengenal Apa Itu Hepatitis Autoimun
Tue, 25 Jul 2023Hepatitis adalah peradangan pada organ hati atau liver, dikategorikan sebagai penyakit menular yang menjadi salah satu masalah kesehatan masyarakat didunia termasuk Indonesia. Hepatitis bisa disebabkan oleh beragam kondisi dan penyakit. Namun, penyebab yang paling sering adalah infeksi virus. Selain disebabkan oleh virus, hepatitis juga dapat disebabkan oleh beberapa hal, sebagai berikut : 1. Konsumsi alkohol secara berlebihan yang menyebabkan peradangan pada hati (hepatitis) dan menim...
SelengkapnyaWASPADA, Kasus DBD Meningkat !
Tue, 27 Jun 2023Dampak dari perubahan iklim dan cuaca mengakibatkan curah hujan dan suhu ikut tidak menentu, yang mengakibatkan populasi pertumbuhan nyamuk demam berdarah ikut meningkat. Menurut data dari Kementerian Kesehatan RI, tercatat di kisaran periode Januari s/d. Mei, atau 22 minggu pertama Tahun 2023 terdapat 35.694 kasus Demam Berdarah dengue (DBD) di seluruh Indonesia, dan Jawa Barat menjadi provinsi dengan jumlah kasus DBD terbanyak di Indonesia, yakni 6.398 kasus, diikuti Bali 3.678 kasus, Jaw...
SelengkapnyaApa saja masalah utama kesuburan pasangan suami istri?
Tue, 20 Jun 2023Menikah, memiliki buah hati, membangun sebuah keluarga merupakan hal yang didambakan setiap pasangan. Hadirnya buah hati seringkali sangat ditunggu-tunggu karena dapat memberikan warna-warna indah serta kehangatan dalam sebuah keluarga. Bukanlah suatu hal yang janggal apabila kehadirannya ini seringkali sudah direncanakan dan dipersiapkan bersamaan dengan mempersiapkan pernikahan. Namun tidak jarang, hadirnya buah hati yang ditunggu-tunggu tersebut tak kunjung datang, bahkan pada pasangan yan...
SelengkapnyaPentingnya Menjaga Kesehatan ORGAN PROSTAT Pada Pria
Tue, 13 Jun 2023Apa itu Prostat? Prostat adalah organ genitalia pria yang terletak di bawah dari buli-buli, di depan rektum dan membungkus uretra posterior. Kelenjar prostat terletak dibawah kandung kemih, mengelilingi uretra posterior dan disebelah proksimalnya berhubungan dengan buli-buli, sedangkan bagian distalnya kelenjar prostat ini menempel pada diafragma urogenital yang sering disebut sebagai otot dasar panggul. Fisiologi Prostat? Kelenjar prostat berfungsi untuk mengeluarkan cairan alkalis y...
Selengkapnya