Inspirasi Sehat
Apa Itu Metabolic Syndrome?
Mon, 19 Dec 2022Sindrom metabolik adalah sekelompok gangguan kesehatan yang terjadi secara bersamaan. Sindrom metabolik dapat meningkatkan risiko terjadinya penyakit berat lho #sahabatpramita. Agar lebih paham #sahabatpramita bisa cek diatas yaa! Bagi yang belum tahu Metabolic Syndrome yaitu suatu kondisi yang dapat meningkatkan risiko terkena penyakit jantung, stroke dan diabetes lho. Metabolic Syndrome meliputi tekanan darah yang tinggi, gula darah tinggi, kelebihan lemak di sekitar pinggang dan kadar kole...
SelengkapnyaMasih Muda Tapi Kok Udah Ubanan?
Mon, 19 Dec 2022Rambut putih atau uban biasanya baru mulai muncul ketika seseorang berusia 30 ke atas. Tapi ada juga sebagian orang yang sudah memiliki banyak uban di kepalanya sejak usia 20an. Buat #sahabatpramita yang masih muda tentunya malu jika memiliki banyak uban di kepala, karena selain identik dengan tanda penuaan, uban juga bisa mengurangi penampilan. Jadi, sebenarnya apa sih yang membuat uban dapat muncul di usia muda? Nih penyebab munculnya uban di usia muda Ras & Faktor Genetik Kurang...
SelengkapnyaPANEL PEMERIKSAAN HIPERTENSI
Mon, 19 Dec 2022Cara mengetahui adanya penyakit hipertensi adalah dengan melakukan pengukuran tekanan darah yang akurat di klinik atau menggunakan pengukuran tekanan darah di luar klinik untuk mendeteksi hipertensi jas putih dan hipertensi terselubung. Hipertensi jas putih adalah tekanan darah yang meningkat saat di klinik tetapi normal saat pengukuran di luar klinik. Hipertensi terselubung adalah tekanan darah yang normal saat pengukuran tekanan darah di klinik tetapi meningkat saat pengukuran di luar klinik.D...
SelengkapnyaBENARKAH KOPI PENYEBAB HIPERTENSI?
Wed, 14 Dec 2022Hipertensi merupakan kondisi medis dengan prevalensi tinggi. Kasus hipertensi sekitar 22% dari total populasi dunia. Menurut WHO (tahun 2019), secara global di tahun 2015 diperkirakan 1 dari 4 laki-laki dan 1 dari 5 perempuan menderita hipertensi. Di Indonesia berdasarkan Riset Kesehatan Dasar di tahun 2018 terdapat sekitar 34,11 % pada penduduk dengan usia > 18 tahun menderita hipertensi.Minum kopi sudah menjadi gaya hidup bagi sebagian masyarakat Indonesia, terbukti dengan konsumsi kopi di...
SelengkapnyaApa Iya Temulawak Bisa Nambah Nafsu Makan Anak?
Wed, 14 Dec 2022Beragam penelitian memang telah membuktikan khasiat temulawak untuk kesehatan sistem pencernaan. Temulawak ini bisa membantu mengatasi sembelit pada anak agar nafsu makannnya kembali normal. Meski demikian, penelitian ini masih dilakukan pada lingkup kecil. Dengan demikian, butuh penelitian yang lebih luas dan besar untuk membuktikan manfaat temulawak ini untuk meningkatkan nafsu makan anak. Temulawak ternyata berpontesi sebagai penambah nafsu makan anak lho Cara kerjanya adalah dengan m...
SelengkapnyaMitos/Fakta: Konsumsi Seafood Sama Vitamin C Bisa Sebabkan Keracunan?
Mon, 12 Dec 2022Konsumsi seafood dan vitamin C secara bersamaan akan membantu penyerapan mineral yang dikandung seafood. Seafood akan bahaya dikonsumsi jika berasal dari perairan yang tercemar oleh logam berat. Adanya vitamin C yang berdosis sangat tinggi / lebih dari 3000 mg akan mengaktifkan logam berat yang berbahaya jika diserap oleh tubuh. Jadi, #sahabatpramita mengosumsi seafood dan vitamin C nya secukupnya saja ya!
Selengkapnya