Inspirasi Sehat
Bolehkah Penderita Kolesterol Tinggi Makan Telur?
Tue, 13 Oct 2020Telur sudah menjadi menu santapan harian bagi kebanyakan orang. Selain enak dan mudah didapat, telur juga mudah diolah. Namun di balik kenikmatan yang ditawarkan, telur sering dianggap sebagai musuh bebuyutan, khususnya oleh mereka yang memiliki kadar kolesterol tinggi di dalam tubuh. Benarkah?Berdasarkan penelitian dari Harvard Medical School di Amerika Serikat, kolesterol yang terkandung di dalam kuning telur tidak berdampak langsung pada kadar kolesterol darah Anda. Dengan kata lain, konsumsi...
SelengkapnyaMitos/Fakta : Kalsium Bisa Menyebabkan Batu Ginjal?
Mon, 5 Oct 2020Mengkonsumsi suplemen kalsium memang sangat diperlukan untuk menjaga kesehatan tulang. Dilansir dari The New York Times, United States Preventive Services Task Force menganjurkankonsumsi kalsium maksimal 1.000 mg per hari pada wanita yang telah menopause untuk mencegah pengeroposan tulang, tetapi belum banyak yang tahu tentang risiko dan keuntungan mengonsumsi dosis yang lebih tinggi.Batu ginjal dikenal luas sebagai risiko utama dari konsumsi suplemen kalsium, tetapi risiko ini ternyata bergantu...
SelengkapnyaSetelah Makan Junk Food, Konsumsi Minuman Ini
Mon, 5 Oct 2020Junk food banyak dikenal sebagai makanan lezat, namun tidak menyehatkan. Alasannya karena junk food mengandung banyak lemak, gula, garam, serta rendah serat dan nutrisi.Ada beberapa dampak buruk yang ditimbulkan akibat terlalu sering mengonsumsi junk food. Antara lain: tekanan darah tinggi (hipertensi), gangguan pencernaan, gangguan pernapasan, meningkatnya kolesterol, masalah pada otak, diabetes mellitus, dan obesitas. Untuk meminimalkan risiko tersebut, berikut adalah makanan/minuman yang perl...
SelengkapnyaBermain Game Perang Memicu Kelainan Jantung?
Mon, 5 Oct 2020Para peneliti sudah lama mengetahui bahwa latihan olahraga dengan intensitas tinggi dapat memicu gangguan irama jantung yang serius. Namun kini, tak perlu olahraga intensitas tinggiuntuk menyebabkan masalah itu. Bermain game, terutama game yang bergenre perang ternyata juga dapat menjadi pemicu gangguan irama jantung. Kok bisa?Secara khusus, game bertema perang memiliki efek lanjutan terhadap jantung. Seperti halnya latihan olahraga dengan intensitas tinggi, seseorang yang terlalu sering memaink...
SelengkapnyaPEMERIKSAAN HsCRP
Mon, 5 Oct 2020HsCRP (High sensivity C-Reactive Protein) adalah pemeriksaan untuk mengidentifikasi adanya peradangan atau memantau protein fase akut yang menghambat keadaan dalam darahjika terjadi inflamasi sistemik. Beberapa tahun terakhir, berdasarkan studi epidemiologis dan klinis, CRP (C- Reactive Protein) mendapat peran baru sebagai petanda inflamasi pada penyakit kardiovaskuler atau sebagai parameter risiko terjadinya penyakit kardiovaskular.Untuk peran tersebut pengukuran kadar CRP perlu menggunakan met...
SelengkapnyaOBESITAS DAN PENYAKIT PEMBULUH DARAH
Mon, 5 Oct 2020Berbagai masalah yang terjadi pada pembuluh darah disebabkan oleh pola makan dan gaya hidup yang tidak sehat. Sistem peredaran darah terdiri atas jaringan dari organ, darah, dan pembuluh darah.Organ dan pembuluh darah bertanggung jawab untuk mengalirkan darah yang berisi, nutrisi, oksigen, hormon dan gas-gas lain menuju sel.Saat ini obesitas merupakan penyakit metabolik yang paling umum seiring dengan perkembangan jaman dan perubahan gaya hidup. Obesitas menempati peringkat pertama di seluruh du...
Selengkapnya