Inspirasi Sehat

Pemeriksaan Pada Menopause Dini

Wed, 4 Oct 2023

Tidak ada gambaran klinis unik yang menegakkan diagnosis menopause dini. Namun, dibutuhkan beragam tes untuk menegakkan diagnosis menopause dini, di antaranya: 1. Pemeriksaan Anamnesa Dokter 2. Pemeriksaan fisik  3. Pemeriksaan Penunjang Laboratorium #1. Anamnesa Pemeriksaan anamnesa dokter dilaksanakan sehubungan dengan adanya gejala dari defisiensi estrogen. Gejala yang paling utama adalah berhentinya menstruasi yang didahului dengan perubahan siklus menstruasi. Gejala menopause mencaku...

Selengkapnya

Bagaimana Cara Mendiagnosis Herpes?

Wed, 20 Sep 2023

Diagnosis herpes simpleks dicurigai pada pasien dengan keluhan lesi berupa vesikel berkelompok yang berada di dasar yang eritem yang kemudian menjadi pustula, erosi, serta ulserasi di bagian vesikel yang pecah. Sebelum lesi muncul, umumnya pasien mengalami gejala prodromal seperti malaise, anoreksia, demam dan limfadenopati. Pemeriksaan penunjang seperti tes Tzank ataupun PCR dapat dipertimbangkan untuk mengkonfirmasi diagnosis pada kasus dimana lesi atipikal.   ANAMNESIS Gejala akan...

Selengkapnya

PEMERIKSAAN PADA KANKER MULUT

Wed, 13 Sep 2023

Skrining kanker mulut adalah pemeriksaan untuk mencari tanda dan gejala kanker atau kondisi prekanker dalam mulut pasien. Prosedur ini bisa dilakukan oleh oleh dokter umum maupun dokter gigi. Pemeriksaan kanker mulut bertujuan mendeteksi dini kanker mulut, sehingga penanganan dapat dilakukan secepat mungkin. Dokter gigi dapat melakukan pemeriksaan kanker mulut saat pasien kontrol gigi rutin atau 6 bulan sekali dengan memberikan tes tambahan guna mendeteksi ada tidaknya sel abnormal dalam mu...

Selengkapnya

Pemeriksaan Laboratorium pada Kehamilan dengan Preeklamsia

Thu, 7 Sep 2023

Pemeriksaan yang dapat dilakukan yaitu: 1. Anamnesa yang dilakukan oleh dokter untuk mengetahui riwayat penyakit sebelumnya, riwayat kehamilan sebelumnya dan keluhan yang dialami saat hamil.  2. Pemeriksaan fisik berupa pemeriksaan tekanan darah, status gizi dan pemeriksaan lain untuk mengetahui faktor risiko, tanda dan gejala hipertensi pada kehamilan.  3. Pemeriksaan penunjang berupa pemeriksaan Laboratorium dan Ultrasonografi pada kehamilan untuk mengetahui komplikasi hipertensi pada...

Selengkapnya

PEMERIKSAAN PENUNJANG KESEHATAN REPRODUKSI REMAJA

Wed, 30 Aug 2023

Wanita yang sehat dan tidak hamil akan rutin mengalami haid setiap bulannya. Hormon-hormon yang berperan pada siklus haid adalah sebagai berikut: a. _FSH (follicle stimulating hormone)_, dihasilkan hipofisis anterior, berfungsi untuk perkembangan folikel. b. _LH (luteinizing hormone)_, dihasilkan hipofisis anterior, berfungsi untuk pematangan sel telur hingga ovulasi dan pembentukan korpus luteum. c. Estrogen, dihasilkan ovarium, berfungsi untuk menebalkan dinding Rahim. d. Proges...

Selengkapnya

Pemeriksaan  Laboratorium pada Infeksi Kandung Kemih

Wed, 23 Aug 2023

Penyakit infeksi kandung kemih merupakan penyakit yang sering kita temui terutama pada wanita. Penyakit ini ditandai dengan keluhan berupa nyeri perut pada bagian bawah, dorongan untuk buang air kecil yang lebih sering dari biasanya, nyeri saat buang air kecil, dapat juga keluhan berupa ada darah saat buang air kecil. Untuk menegakkan diagnosis infeksi kandung kemih, selain dari anamnesis keluhan pasien dan pemeriksaan fisik, perlu dilakukan pemeriksaan laboratorium dan pemeriksaan imaging. ...

Selengkapnya
Customer Service
Layanan Whatsapp
SAPA PRAMITA