Inspirasi Sehat
Semua
INFO PEMERIKSAAN
Parenting/Kesehatan Anak
LabPedia
Life Style
Kesehatan Wanita
Millenial
Info Kesehatan
Mitos/Fakta
Mitos/Fakta: Seledri Berpengaruh pada Penyakit Asam Urat?
Mon, 18 Jul 2022Ternyata, seledri memiliki anti-inflamasi yang mampu meredakan rasa sakit akibat asam urat lho #sahabatpramita. Sayuran ini juga memiliki kandungan tertentu yang berfungsi menghambat dan mengurangi penumpukan asam urat dalam tubuh #sahabatpramita.
Seledri memiliki 3-n-butylphthalide (3nB) yang membuatnya cukup ampuh mengatasi asam urat dalam tubuh. Kandungan itu telah terbukti mampu mengurangi produksi asam urat sekaligus meningkatkan sirkulasi darah yang mengobati asam urat secara lebih efisien melalui ginjal.