Berita & Rilis

Bakti Kesehatan Untuk Warga Masyarakat Desa

Fri, 28 Feb 2025

Pada 11 Februari 2025, PRAMITA Mojokerto bekerja sama dengan Perangkat Desa dan Kader Posyandu Desa Banjaragung menyelenggarakan kegiatan Bakti Kesehatan di Balai Dusun Gedang Kluthuk, Desa Banjaragung, Kecamatan Puri, Kabupaten Mojokerto. Hadir  70 peserta terutama lansia dan ibu hamil, yang antusias mengikuti rangkaian kegiatan. PRAMITA Mojokerto membuka booth layanan  free  skrining Diabetes dan Hipertensi. Pada kesempatan tersebut dr. Etty Herlin Indriati dari PRAMITA memberikan konsultas...

Selengkapnya

Medical Check Up Nn. Putri Ariani

Tue, 25 Feb 2025

Terimakasih kepada Nn. Putri Ariani @arianinismaputri telah melakukan pemeriksaan medical check up di Lab. Medis dan Klinik PRAMITA cabang Jl. Cik Ditiro Yogyakarta. Salam sehat dan sukses selalu.

Selengkapnya

Ragam Kegiatan PRAMITA Medan

Sat, 22 Feb 2025

- Pada 14 Februari 2025, PRAMITA Medan berkesempatan memberikan edukasi kesehatan bertajuk "Deteksi Dini Kanker Leher Rahim" dengan narasumber dr. Sacca Tiara Halin (dokter YanMed PRAMITA Medan) dalam pertemuan rutin Anggota Bhayangkari Ranting Batalyon SATBRIMOBDA Sumatera Utara. Acara ini diadakan di Gedung PRAMITA lantai 5, Jl. Wahid Hasyim, Medan, dan dihadiri oleh 70 anggota Bhayangkari SatBrimobda Sumut. Kegiatan ini disambut dengan antusiasme tinggi, terbukti dari banyaknya pertanyaan pes...

Selengkapnya

Rontgen Gigi Panoramic dan Cephalometry - Tn. Afisan Jehdueramae @jirayutdaa4official

Sat, 22 Feb 2025

Terimakasih kepada Tn. Afisan Jehdueramae @jirayutdaa4official telah melakukan pemeriksaan Rontgen Gigi Panoramic dan Cephalometry di Klinik PRAMITA Cabang Kelapa Dua Raya Jakarta. Salam sehat dan sukses selalu

Selengkapnya

Perayaan Cap Go Meh 2576 di Cirebon dan Salatiga

Sat, 22 Feb 2025

PRAMITA Cabang Cirebon dan Salatiga Turut Meriahkan Perayaan Cap Go Meh 2025 PRAMITA Cabang Cirebon dan Salatiga turut berpartisipasi dalam Perayaan Cap Go Meh 2025, yang berlangsung meriah pada 12 Februari 2025. Acara ini menjadi puncak perayaan Tahun Baru Imlek 2576, ditandai dengan kirab budaya yang menampilkan 15 patung dewa dan dewi, atraksi Barongsai, Liong, serta replika Dewi Kwan Im. Di Kota Cirebon, Perayaan Cap Go Meh 2576 dihadiri oleh beberapa tokoh penting, di antaranya perwak...

Selengkapnya

Membangun Co-Branding Bersama BCA Prioritas Madiun

Sat, 22 Feb 2025

  Pada 11 Februari 2025, PRAMITA Madiun membangun co-branding bersama BCA Prioritas. Dalam acara yang dihadiri oleh lebih dari 150 nasabah BCA Prioritas beserta keluarganya, PRAMITA Madiun membuka booth layanan kesehatan dengan pemeriksaan gratis skrining gula darah sewaktu, kolesterol, asam urat, pengukuran tekanan darah, serta memberikan voucher diskon pemeriksaan dan doorprize bagi para tamu nasabah sebagai bentuk apresiasi dan promosi. Melalui partisipasi ini, PRAMITA Madiun bertujuan...

Selengkapnya
Customer Service
Layanan Whatsapp
SAPA PRAMITA