Berita & Rilis
Ragam Kegiatan PRAMITA
Sat, 18 Jan 2025Pada Minggu, 12 Januari 2025, PRAMITA Cabang Makassar mengadakan Open Booth Pemeriksaan Kesehatan Gratis di Car Free Day Sudirman. Kegiatan ini menarik perhatian masyarakat yang sedang berolahraga pagi di area tersebut. PRAMITA memberikan layanan pemeriksaan gratis berupa skrining diabetes dan hipertensi, yang disambut antusias oleh pengunjung. Di hari yang sama, PRAMITA Cabang Balikpapan berpartisipasi dalam Fun Walk yang diselenggarakan oleh Bank BSI di lingkungan Grand City Balikpapan. Aca...
Selengkapnya