Berita & Rilis
Memperingati Hari Lanjut Usia Nasional 2024
Fri, 7 Jun 2024Sebagai upaya membangun Brand Awareness yang lebih luas, pada tanggal 22 Mei 2024, Laboratorium Medis & Klinik PRAMITA Jakarta turut berkontribusi dalam kegiatan memperingati “Hari Lanjut Usia Nasional 2024” yang diselenggarakan Puskesmas Johar Baru Jakarta. Beragam kegiatan diadakan pada peringatan tersebut, PRAMITA Lab Jakarta membuka meja booth layanan free pemeriksaan lab rutin, membagikan voucher diskon pemeriksaan, edukasi kesehatan menjaga pola hidup sehat di usia lansia, serta penti...
SelengkapnyaPeringatan Hari Tanpa Tembakau Sedunia Tingkat Kota Bandung 2024
Fri, 7 Jun 2024Laboratorium Medis dan Klinik Utama PRAMITA Bandung-Cimahi turut serta dalam kegiatan "Peringatan Hari Tanpa Tembakau Sedunia Tingkat Kota Bandung 2024", yang dilaksanakan tanggal 31 Mei 2024 di Taman Balai Kota Bandung. Kegiatan ini diadakan dengan tujuan meningkatkan kesadaran global bahaya penggunaan tembakau dan dampak buruknya terhadap kesehatan. Dukung Generasi Muda Tanpa Rokok.
SelengkapnyaCentral Java Wellness Tourism And Healing Expo
Fri, 7 Jun 2024Pada tanggal 24 - 26 Mei 2024 bertempat di The Park Mall Semarang, Lab. Medis dan Klinik PRAMITA Semarang menjadi bagian suksesnya kegiatan "Central Java Wellness Tourism And Healing Expo" yang diadakan oleh ORCHID Associates Group. Dalam acara tersebut PRAMITA Lab Cabang Semarang mengisi healthy talk "Menjaga Tubuh dari Sindrom Metabolik : Bahaya Penyakit Sindrom Metabolik Akibat Pola Makan dan Gaya Hidup yang Tidak Terkontrol.”
SelengkapnyaEdukasi Kesehatan “Deteksi Dini Kanker Payudara & Kanker Serviks”
Wed, 5 Jun 2024Laboratorium Klinik Pramita Cabang Makassar, meningkatkan brand awareness di kota Makassar, pada tanggal 18 Mei 2024 bersinergi bersama Komunitas SuperMoms Stelkers 32 mengadakan Edukasi Kesehatan “Deteksi Dini Kanker Payudara & Kanker Serviks” dengan narasumber dr. Rosy Rahma Sari. Seminar kesehatan diadakan di salah satu hotel di kota Makassar, dihadiri oleh lebih dari 50 orang anggota komunitas dan Wali Murid SMK TELKOM Makassar.
SelengkapnyaSriwijaya Internal Medicine Conference (SIMCO) 2024
Wed, 5 Jun 2024Membangun kemitraan yang lebih baik dengan PAPDI SUMSEL, pada tanggal 17 - 18 Mei 2024 PRAMITA Lab Kota Palembang mendapat kepercayaan sebagai Panitia Pengelola Self Register dan membuka booth layanan informasi pada Sriwijaya Internal Medicine Conference (SIMCO) 2024 yang diselenggarakan oleh PAPDI Cabang Sumatera Selatan, Bagian Ilmu Penyakit Dalam Fak. Kedokteran Universitas Sriwijaya Palembang, KSM Penyakit Dalam RSUP. dr. Mohammad Hoesin Palembang. Hadir lebih dari 500 dokter mengi...
SelengkapnyaEra Baru Deteksi Dini Tumor Payudara
Wed, 5 Jun 2024Pada tanggal 16 Mei 2024, PRAMITA Lab Cabang Cirebon, membuka meja booth layanan informasi pemeriksaan pada acara “Era Baru Deteksi Dini Tumor Payudara” yang diselenggarakan oleh Klinik Utama Salsa Diagnostik Kab. Kuningan (mitra kerjasama pemeriksaan rujukan PRAMITA Cirebon). Acara dihadiri lebih dari 30 Dokter Umum dari Wilayah Kabupaten Kuningan. Hadir pada acara membuka sambutan ketua IDI Kabupaten Kuningan DR.dr. H. Asep Hermana, SpB FINaCs., FICS.,MM.
Selengkapnya